Open Trip Pulau Komodo 3 Hari 2 Malam yang Menyenangkan

Memasuki musim liburan di akhir tahun memang sangat asyik jika berlibur bersama keluarga ke luar kota atau ke destinasi menarik seperti menikmati pemandangan lautan. Jika Anda merencanakan perjalanan liburan, pilihlah open trip pulau komodo 3 hari 2 malam.

Open Trip Pulau Komodo 3 Hari 2 Malam

Paket liburan yang paling direkomendasikan untuk Anda ialah open trip Laboan Bajo selama 3 hari 2 malam. Selain pemandangan alamnya yang sangat indah dan menarik, memilih paket liburan seperti ini juga lebih hemat. Anda bersama keluarga dapat menikmati suasana berlibur dengan menyenangkan.

  1. Paket Hari Ke 1

Saat hari pertama Anda berlibur di Pulau Komodo, biasanya pihak penyedia jasa open tour akan menjemput pelanggan dengan tim profesional. Kemudian diantarkan ke destinasi pilihan pertama yang ada di Pulau Komodo tersebut seperti mengunjungi Pulau Kelor dan juga Rinca.

Pulau Kelor dikenal dengan keindahan alamnya yang sangat memanjakan mata para pengunjung. Anda juga bisa melakukan snorkeling, menaiki bukit atau hanya menikmati indahnya pantai beserta mangrovenya. Sedangkan di Pulau Rinca, di sana merupakan habitat dari spesies komodo.

  1. Paket Hari Ke 2 Dan Ke 3

Di hari kedua, pengunjung akan kembali diajak berkeliling Pulau Komodo oleh pihak open jasa tripnya. Salah satunya ke Pulau Padar yang dikenal sangat indah pemandangannya, akan tetapi memerlukan cukup trekking. Selanjutnya, Anda biasanya akan mengunjungi Long Beach atau Pink Beach.

Long Beach memiliki pantai yang jauh lebih luas, bagi Anda yang berlibur bersama keluarga sangat cocok liburan di sana karena bisa bermain sepuasnya di pantai. Lalu melakukan snorkeling bahkan juga bisa mengambil momen indah dengan berfoto bersama atau ambil video dokumentasi.

Beberapa Fasilitas yang Disediakan Open Tour

Selain perjalanan yang menyenangkan karena berkeliling Pulau Komodo, Anda juga akan mendapatkan berbagai macam fasilitas yang tentunya sangat membantu dan merasa puas akan pelayanan jasa. Seperti misalnya transportasi penjemputan hotel, kapal live on board selama 3 hari.

Tidak hanya itu saja, ada juga fasilitas open trip yang bisa Anda pilih sesuai kebutuhan / keinginan, akomodasi penginapan berada di atas kapal / kabin ber-AC, makanan selama perjalanan 7x disesuaikan dengan program, perlengkapan snorkeling, P3K, dokumentasi dan masih banyak lagi.

Demikian penjelasan singkat terkait pembahasan open trip pulau komodo 3 hari 2 malam yang disediakan oleh pihak jasa open trip terbaik. Jadikan momen berlibur bersama keluarga menjadi menyenangkan dengan liburan ke Pulau Komodo.